Bahasa Mesir Lama

Bahasa Mesir Lama
Penutur
Rumpun bahasa
  • Bawaan
    • Bahasa Mesir Lama
Kode bahasa
ISO 639-2egy
ISO 639-3egy
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat
Tentang artikel
Pemberitahuan
Templat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek.

Terjadi [[false positive]]? Silakan laporkan kesalahan ini.

09.14, Jumat, 7 Juni, 2024 (UTC) •
hapus singgahan
Sebanyak 1.314 artikel belum dinilai
Artikel ini belum dinilai oleh ProyekWiki Bahasa
Cari artikel bahasa
Cari artikel bahasa
 
Cari berdasarkan kode ISO 639 (Uji coba)
 
Kolom pencarian ini hanya didukung oleh beberapa antarmuka
Artikel bahasa sembarang
Halaman bahasa acak

Bahasa Mesir Lama merupakan bahasa Mesir yang digunakan sejak tahun 2600 SM sampai tahun 2000 SM selama Kerajaan Lama dan Periode Menengah Pertama. Teks Piramida adalah contoh literatur tertulis terbesar pada masa bahasa ini. Dinding-dinding makam para bangsawan Mesir dari periode ini memuat tulisan autobiografi mengenai orang-orang tersebut. Salah satu cirinya adalah pelipat-tigaan ideogram, fonogram, dan determinatif untuk menandakan bentuk jamak. Secara keseluruhan, bahasa ini tidak begitu berbeda dengan Bahasa Mesir Pertengahan.

Lihat pula

  • Bahasa Mesir
  • Bahasa Mesir Kuno
  • Bahasa Mesir Pertengahan
  • Bahasa Mesir Akhir
  • Bahasa Mesir Demotik
  • Bahasa Koptik

Referensi

  • Loprieno, Antonio. Ancient Egyptian: A Linguistic Introduction, Cambridge University Press, 1995. ISBN 0-521-44849-2


  • l
  • b
  • s
Ikon rintisan

Artikel bertopik bahasa ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s