Daftar Duta Besar Indonesia untuk Uni Emirat Arab

Duta Besar Indonesia untuk Uni Emirat Arab
Lambang Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia
Petahana
Husin Bagis

sejak 25 Februari 2016
KantorAbu Dhabi, Uni Emirat Arab
Ditunjuk olehPresiden Indonesia
Pejabat perdanaAbdullah Fuad Rahman
Dibentuk28 October 1978[1]
Situs webkemlu.go.id/abudhabi/id

Berikut adalah daftar diplomat Indonesia yang pernah menjabat Duta Besar Republik Indonesia untuk Uni Emirat Arab:


No. Foto Nama Mulai menjabat Selesai menjabat Diangkat oleh Ref.
1 Abdullah Fuad Rachman 29 March 1993
(Kredensial: 6 April 1993)
31 Agustus 1996   Soeharto [1]
2 Husny Sungkar (Kredensial: 25 September 1996) 5 Juli 2000 [1]
3 Ibrahim Yusuf (Kredensial: 3 Agustus 2000) 15 Mei 2002   Abdurrahman Wahid [1]
4 Faisal Bafadal 12 Juni 2003
(Kredensial: 2 September 2003)
24 Desember 2006   Megawati Soekarnoputri [1]
5 Mohamad Wahid Supriyadi 8 April 2008
(Kredensial: 5 Mei 2008)
30 November 2011   Susilo Bambang Yudhoyono [1][2]
6 Salman Al Farisi 2 Maret 2012
(Kredensial: 4 Juni 2012)
[1][1][3]
7 Husin Bagis 25 Februari 2016 Petahana   Joko Widodo [4]


Lihat pula

Referensi

  1. ^ a b c d e f g h "About the Embassy". Kedutaan Besar Republik Indonesia di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab. Diarsipkan dari versi asli tanggal 20180108. Diakses tanggal 2019-08-19.  Periksa nilai tanggal di: |archive-date= (bantuan)
  2. ^ Rosidi, Iman (2008-04-08). "Hamid, Arman, dan Da'i Jadi Dubes RI". Okezone.com. Diakses tanggal 2019-08-08.  Lebih dari satu parameter |author= dan |last= yang digunakan (bantuan)
  3. ^ Johara (2012-03-02). "Presiden SBY Lantik 4 Dubes". Pos Kota. Diakses tanggal 2019-08-08. [pranala nonaktif permanen]
  4. ^ Halimatus Sa'diyah (2016-02-25). "Ini 10 Dubes Baru yang Dilantik Presiden Jokowi". Republika. Diakses tanggal 2019-08-08. 
  • l
  • b
  • s
Unsur pembantu pimpinan
Unsur pelaksana
Unsur pengawas
Unsur pendukung
Badan Strategi Kebijakan Luar Negeri • Pusat Pendidikan dan Pelatihan • Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kedutaan besar
Perutusan tetap
Konsulat jenderal
Konsulat
Pendidikan dan pelatihan
Sekolah Dinas Luar Negeri (Sekdilu) • Sekolah Staf Dinas Luar Negeri (Sesdilu) • Sekolah Staf dan Pimpinan Luar Negeri (Sesparlu)
Daftar duta besar Indonesia untuk negara lain
Afrika
Amerika
Utara
Selatan
Asia
Eropa
Oseania