Djaka Budi Utama

Asisten Intelijen Panglima TNI
Petahana
Mulai menjabat
9 November 2023
Sebelum
Pendahulu
Sonny Aprianto
Pengganti
Petahana
Sebelum
Pa Sahli Tk. III Bidang Sosbudkum HAM dan Narkoba Panglima TNIMasa jabatan
26 Oktober 2023 – 9 November 2023
Sebelum
Pendahulu
Sugiyono
Pengganti
Rifky Nawawi
Sebelum
Pa Sahli Tk. III Bidang Ekkudag Panglima TNIMasa jabatan
26 Juni 2023 – 27 September 2023
Sebelum
Pendahulu
Fachri Adamy
Pengganti
Wawan Tjahjono
Sebelum
Deputi Bidang Kordinasi Politik Dalam Negeri Kemenko PolhukamMasa jabatan
12 Agustus 2021 – 26 Juni 2023
Sebelum
Pendahulu
Purnomo Sidi
Pengganti
Heri Wiranto
Sebelum
Kepala Staf Komando Daerah Militer XII/TanjungpuraMasa jabatan
27 Juli 2020 – 12 Agustus 2021
Sebelum
Pengganti
Djauhari
Sebelum
Informasi pribadiLahir9 November 1967 (umur 56)
Jakarta, IndonesiaSuami/istriNy. dr. Dewi MalahayatiAlma materAkademi Militer (1990)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang TNI Angkatan DaratMasa dinas1990—sekarangPangkat Mayor Jenderal TNINRP1900004221167SatuanInfanteri (Kopassus)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mayor Jenderal TNI Djaka Budi Utama, S.Sos. (lahir 9 November 1967) adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 9 November 2023 mengemban amanat sebagai Asisten Intelijen (Asintel) Panglima TNI.[1]

Djaka, merupakan lulusan Akademi Militer (1990) dan SMA Negeri 39 Jakarta (1986) ini berasal dari kecabangan Infanteri (Kopassus)[2]. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Pa Sahli Tingkat III Bidang Sosbudkum HAM dan Narkoba Panglima TNI.

Pendidikan Militer

  • Akademi Militer (1990)
  • Sessarcabif
  • Dik PARA
  • Komando
  • Diklapa I
  • Diklapa II
  • Seskoad
  • Susdanyon
  • Susdandim
  • Sesko TNI
  • Lemhannas RI

Riwayat Jabatan

  • Danyonif 115/Macan Lauser (2004—2007)
  • Dandim 0908/Bontang
  • Danrem 012/Teuku Umar (2016—2017)
  • Danpusintelad[3] (2017—2018)
  • Waaspam Kasad[4] (2018—2020)
  • Kasdam XII/Tanjungpura (2020—2021)
  • Deputi Bidang Koordinasi Politik Dalam Negeri Kemenko Polhukam[5] (2021—2023)
  • Pa Sahli Tingkat III Bidang Ekkudag Panglima TNI[6] (2023)
  • Staf Khusus Panglima TNI[7] (2023)
  • Pa Sahli Tingkat III Bidang Sosbudkum HAM dan Narkoba Panglima TNI (2023)
  • Asintel Panglima TNI (2023—Sekarang)

Referensi

  1. ^ Optimalkan Kinerja TNI Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 105 Perwira Tinggi TNI
  2. ^ "Dan Grup-2 Kopassus Dipegang Perwira Akmil 90"
  3. ^ ""Mutasi Jabatan 91 Perwira Tinggi TNI"". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-11-03. Diakses tanggal 2019-09-14. 
  4. ^ "Panglima TNI Pimpin Rotasi di TNI, Total 81 Perwira Tinggi"[pranala nonaktif permanen]
  5. ^ Hakim, Rakhmat Nur, ed. (2021-08-16). "Panglima TNI Mutasi dan Promosi 21 Perwira Tinggi, Ini Daftarnya..." Kompas.com. Diakses tanggal 2021-08-26. 
  6. ^ Panglima TNI Mutasi 176 Perwira Tinggi TNI
  7. ^ "Panglima TNI Mutasi 38 Perwira, Ini Daftar Lengkapnya". SINDOnews Nasional. Diakses tanggal 2023-09-29. 
Jabatan militer
Didahului oleh:
Sonny Aprianto
Asintel Panglima TNI
2023—sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Alfred Denny Djoike Tuejeh
Kasdam XII/Tanjungpura
2020—2021
Diteruskan oleh:
Djauhari


  • l
  • b
  • s