FC Drita

FC Drita
Nama lengkapFootball Club Drita
Berdiri1947
StadionStadion Kota Gjilan
(Kapasitas: 15,000)
PresidenValon Murseli
ManajerArdian Nuhiu
LigaLiga Super Kosovo
2022–23ke-2, Liga Super Kosovo
Situs webSitus web resmi klub
Kostum kandang
Kostum tandang
Kostum ketiga

FC Drita adalah klub sepak bola Kosovo yang berbasis di kota Gjilan.

Sejarah

Pada Liga Champions UEFA 2020–2021, FC Drita berhasil lolos ke pertandingan final babak pra-eliminasi namun dikarenkan dua orang pemain Drita terbukti positif mengidap COVID-19, seluruh tim ditetapkan untuk menjalani karantina oleh pemerintah Swiss.[1][2] Linfield F.C. akhirnya mendapat kemenangan WO 3–0 dari UEFA, sesuai dengan aturan terkait COVID-19.[3][4]

Referensi

  1. ^ "Champions League: Linfield game off over Kosovan opponents' Covid-19 issues". BBC Sport. 11 Agustus 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-08-19. Diakses tanggal 2022-07-10. 
  2. ^ "2020/21 UEFA Champions League preliminary round match not taking place due to COVID-19 positive tests". UEFA. 11 Agustus 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-08-19. Diakses tanggal 2022-07-10. 
  3. ^ "Champions League: Linfield given bye through to first round after tie with Drita called off". BBC Sport. 12 Agustus 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-08-19. Diakses tanggal 12 Agustus 2020. 
  4. ^ "UEFA Appeals Body renders decision on KF Drita". UEFA. 12 Agustus 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-08-19. Diakses tanggal 2022-07-10. 

Pranala luar

  • Situs web resmi