Ishak Mekki

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
Petahana
Mulai menjabat
1 Oktober 2019Daerah pemilihanSumatera Selatan IWakil Gubernur Sumatera Selatan ke-3Masa jabatan
7 November 2013 – 21 September 2018PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Joko WidodoGubernurAlex Noerdin
Sebelum
Pendahulu
Edy Yusuf
Pengganti
Lowong, selanjutnya dijabat Mawardi Yahya
Bupati Ogan Komering Ilir ke-15Masa jabatan
2004–2013PresidenMegawati Soekarnoputri
Susilo Bambang YudhoyonoGubernurSyahrial Oesman
Mahyuddin N.S
Alex NoerdinWakilEngga Dewata Zainal
Sebelum
Pendahulu
Rozi Dahlan
Pengganti
Iskandar
Sebelum
Informasi pribadiLahir1 Maret 1958 (umur 66)
Kayu Agung, Sumatera SelatanKebangsaanIndonesiaPartai politikPartai DemokratSuami/istriTartila IshakHubunganYusuf Mekki (adik)Alma materUniversitas SriwijayaPekerjaanPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Ir. H. Ishak Mekki, M.M.[1] (lahir 1 Maret 1958) adalah Wakil Gubernur Sumatera Selatan masa jabatan 2013-2018 yang mendampingi gubernur Alex Noerdin.

Ishak Mekki pernah menjabat sebagai Bupati Ogan Komering Ilir sejak 2004 hingga 2013

Riwayat Pekerjaan

 

Riwayat Organisasi

  • Ketua KNPI Kabupaten OKI (1995–1999)
  • Ketua MPI KNPI Kabupaten OKI (1999–2003)
  • Bendahara I KNPI Prop Sumsel (1997–2000)
  • Ketua Umum Pengda Sumsel PSASI (Ski Air) (2004–sekarang)
  • Ketua MPC Partai Demokrat Kab OKI (2006–sekarang)
  • Ketua Himpunan Pengembang Jalan Indonesia (HPJI) (2002)
  • Ketua Dewan Pembina Universitas Islam OKI (2007–sekarang)
  • Ketua DPD Partai Demokrat Prov. Sumsel (2010–2015)
  • Ketua Pengda IPSI Sumsel Tahun (2012–sekarang)

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-03-03. Diakses tanggal 2013-06-21. 

OFFICIAL WEBSITE

http://ishakmekki.id/ Diarsipkan 2019-10-17 di Wayback Machine.


Ikon rintisan

Artikel bertopik biografi anggota DPR Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s