Pemilihan umum Wali Kota Pontianak 2024

Pemilihan umum Wali Kota Pontianak 2024
Sebelum
2029
27 November 2024
Kandidat
Wali Kota dan
Wakil Wali Kota petahana

Edi Rusdi Kamtono

Gerindra

Wali Kota dan
Wakil Wali Kota terpilih

belum diketahui

Pemilihan umum Wali Kota Pontianak 2024 (selanjutnya disebut Pilkada Kota Pontianak 2024) dilaksanakan pada 27 November 2024 untuk memilih Wali Kota Pontianak periode 2024-2029.[1]

Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Pontianak tahun tersebut akan diselenggarakan setelah Pemilihan umum Presiden Indonesia 2024 (Pilpres) dan Pemilihan umum legislatif Indonesia 2024 (Pileg), bersamaan dengan seluruh Provinsi dan Kabupaten/Kota seluruh Indonesia.

Wali Kota petahana Edi Rusdi Kamtono dapat kembali mencalonkan diri dalam Pilwalkot Pontianak 2024.

Bakal Calon

Potensial

Bakal Calon Wali Kota

  • Edi Rusdi Kamtono, Wali Kota Pontianak 2018–2023

Bakal Calon Wakil Wali Kota

Posisi Pencalonan Belum Diketahui

  • Bahasan, Wakil Wali Kota Pontianak 2018–2023
  • Bebby Nailufa, Anggota DPRD Kota Pontianak[4]
  • Dian Eka Muchairi, Anggota DPRD Kota Pontianak
  • Firdaus Zar'in, Wakil Ketua DPRD Kota Pontianak
  • Haryadi Zuriansyah, Ketua AMPG Kalimantan Barat
  • Heri Mustamin, Anggota DPRD Provinsi Kalimantan Barat
  • Prabowo Soenirman, Anggota DPRD DKI Jakarta
  • Satarudin, Ketua DPRD Kota Pontianak[5]
  • Syarif Amin Muhammad Assegaf, Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Barat
  • Syarif Mahmud Alqadrie, mantan pembalap
  • Andi Harun, Mantan Kepala BNN Kota Pontianak[6]
  • Syarif Usmulyani Alqadrie, Dewan Pakar DPW PKS Kalimantan Barat
  • Zulfydar Zaidar Mochtar, Anggota DPRD Kota Pontianak
  • Agus Rianto

Referensi

  1. ^ Catat! Pemilu 2024 Digelar 14 Februari, Pilkada 27 November. CNBCIndonesia.com. Diakses 1 Juni 2022
  2. ^ Profil Astro Li. GoodKind.id
  3. ^ Prabowo Siap Hadir Bersama Pasha Ungu. Pontianak-Times.co.id
  4. ^ Mulai Saring Calon Wali Kota Pontianak. PontianakPost.JawaPos.com
  5. ^ Balon Wali Kota Pontianak 2024 Betepek. SuaraPemRedKalBar.com
  6. ^ Oke, Kalbar (2024-04-30). "Daftar Cawako di PKS, Andi Harun Siap Membangun Mendidik Masyarkat". Kalbar OKE (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-05-03. 


  • l
  • b
  • s