Prasetyo Hadi

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
Petahana
Mulai menjabat
1 September 2020
Pengganti Antar WaktuPresidenJoko Widodo
Sebelum
Pendahulu
Harry Poernomo
Pengganti
Petahana
Sebelum
Daerah pemilihanJawa Tengah VI Informasi pribadiLahir28 Oktober 1979 (umur 44)
Ngawi, IndonesiaPartai politikGerindraAlma materSMA Taruna Nusantara
Universitas Gadjah MadaPekerjaanDirektur, Komisaris, Politikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Prasetyo Hadi (lahir 28 Oktober 1979) adalah politikus Partai Gerakan Indonesia Raya yang menjabat sebagai anggota DPR-RI sejak 1 September 2020 menggantikan Harry Poernomo yang mengundurkan diri pada Juli 2020.[1] Ia mewakili daerah pemilihan Jawa Tengah VI, yang meliputi Kabupaten Purworejo, Kabupaten Wonosobo, Kabupaten Magelang, Kabupaten Temanggung, dan Kota Magelang. Prasetyo merupakan kader Partai Gerakan Indonesia Raya, ia bertugas di Komisi II yang membidangi Pemerintahan Dalam Negeri dan Otonomi Daerah; Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi; Kepemiluan; dan Pertanahan dan Reforma Agraria[2].

Riwayat Pendidikan [3]

Riwayat Organisasi [3]

Karier [3]

  • Komisaris PT Sentra Strategis Indonesia (2014–2020)
  • Direktur Utama PT Tusen Hutami Lestari (2016–2020)
  • Anggota PAW DPR-RI (2020–sekarang)

Referensi

  1. ^ Maharani, Tsarina (01-09-2020). Icha Rastika, ed. "DPR Lantik Prasetyo Hadi untuk Gantikan Harry Poernomo dari Gerindra". Kompas.com. Diakses tanggal 28-10-2021.  Periksa nilai tanggal di: |access-date=, |date= (bantuan)
  2. ^ Rodzi, Ahmad (2022-02-01). "Profil Prasetyo Hadi". Suarapantau.com. Diakses tanggal 2023-05-26. 
  3. ^ a b c Profil Prasetyo Hadi - Anggota DPR RI 2019-2024, diakses 28 Oktober 2021.
  4. ^ Susunan Pengurus DPP Partai Gerindra, diakses 28 Oktober 2021.

Pranala luar

Lambang Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
Jawa Tengah II
Jawa Tengah III
Jawa Tengah IV
Jawa Tengah V
Jawa Tengah VI
Jawa Tengah VII
Jawa Tengah VIII
Jawa Tengah IX
Jawa Tengah X


Ikon rintisan

Artikel bertopik biografi anggota DPR Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s