Pemilihan umum Wali Kota Banjarmasin 2024

Pemilihan umum Wali Kota Banjarmasin 2024
Sebelum
2029
27 November 2024
Kandidat
Peta persebaran suara
Kota Banjarmasin
Wali Kota dan Wakil Wali Kota petahana
Ibnu Sina
Arifin Noor

Demokrat

Wali Kota dan Wakil Wali Kota terpilih

belum diketahui

Pemilihan umum Wali Kota Banjarmasin 2024 (selanjutnya disebut Pilkada Kota Banjarmasin 2024) dilaksanakan pada 27 November 2024 untuk memilih Wali Kota Banjarmasin periode 2024-2029.[1]

Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Banjarmasin tahun tersebut akan diselenggarakan setelah Pemilihan umum Presiden Indonesia 2024 (Pilpres) dan Pemilihan umum legislatif Indonesia 2024 (Pileg), bersamaan dengan seluruh Provinsi dan Kabupaten/Kota seluruh Indonesia.

Wali Kota petahana Ibnu Sina tidak dapat mencalonkan diri kembali karena telah menjabat selama dua periode.

Bakal Calon

Potensial

  • Ananda, Mantan Wakil Ketua DPRD Kota Banjarmasin
  • Hasnuryadi Sulaiman, Anggota DPR RI
  • Arifin Noor, Wakil Wali Kota Banjarmasin
  • Yuni Abdi Nur Sulaiman, Ketua DPD Kota Banjarmasin Partai Golkar
  • Harry Wijaya, Ketua DPRD Kota Banjarmasin
  • Muhidin, Wakil Gubernur Kalimantan Selatan
  • Mukhyar, Mantan Plh. Sekda Banjarmasin
  • Habib Banua, Anggota DPD RI
  • Lutfi Saifuddin, Anggota DPRD Kalsel
  • Habib Facthurrahman Bahasyim, Politikus
  • Anang Misran, Politikus
  • Aspihani Ideris, Aktivis
  • Helmi Ri'fai, Pengacara
  • Bambang Heri Purnama, Anggota DPR RI
  • Hermansyah, Mantan Wakil Walikota Banjarmasin
  • H.M. Yamin, Wakil Ketua DPRD Banjarmasin
  • Hilyah Aulia, Politikus
  • Habib Alwy Bahasyim, Politikus
  • Rosehan Noor Bahri, Anggota DPRD Prov Kalsel
  • Syamsuri Arsyad, Wakil Bupati Hulu Sungai Selatan 2018 - 2023

Referensi

  1. ^ Catat! Pemilu 2024 Digelar 14 Februari, Pilkada 27 November. CNBCIndonesia.com. Diakses 1 Juni 2022

Pranala luar

  • l
  • b
  • s
Daftar pemilihan umum Wali Kota di Indonesia 2024
Sumatra
Jawa
Kalimantan
Nusa Tenggara
Sulawesi
Maluku
Papua